Kamis, 22 April 2021

Selamat Hari Buku

Selamat Hari Buku!


[CENTER]Sumber Foto

BUKU
oleh Erni MayangSari

Buku …
Kau adalah sumber ilmu..
Dimana aku belajar dan membaca…
Dari aku tak tahu sampai tahu…

Buku …
Kau adalah jendela ilmu…
Jendela menuju kehidupan yang lebih sukses..
Menuju kehidupan yang lebih indah…

Halaman demi halaman..
Lembar demi lembar....selengkapnya

Tidak ada komentar:

Posting Komentar